Mesin Tambahan  

Di Ishida, detil yang kecil dan halus diperlakukan dengan kepedulian dan perhatian yang sama seperti bagian utama dalam lini produksi Anda. Untuk itu, kami menawarkan berbagai mesin tambahan yang menyempurnakan lini produksi dan mempertimbangkan detil kecil dan halus tersebut. Lihat di bawah ini aneka mesin kami yang mempermudah pemeliharaan dan penyelesaian produksi.

Penyisip Desikan

Ideal untuk aplikasi makanan maupun farmasi, penyisip desikan kami menjembatani celah dalam lini produksi bagi banyak produsen.

Baca lebih lanjut

i-CL

Generator alir elektrolisis ini menghasilkan air sanitasi secara efisien dan dengan biaya rendah sesuai dengan persyaratan Anda, tanpa perlu dilarutkan.

Baca lebih lanjut